#1. Slimming Juice
- 200 g semangka kupas, potong kecil
- 200 gr melon kupas, potong kecil
Proses dengan juice extractor (sehingga tidak perlu ditambahkan air)
#2. Fresh HoneyDew Pear
- 250 gr melon kupas, potong kecil
- 250 gr buah pir, kupas, potong kecil
- 1 sdm air jeruk nipis / jeruk lemon
Proses dengan juice extractor, baru tambahkan air jeruknya
#3. Slimming Fruits
-200 gr nanas manis, kupas, cuci bersih dengan menambahkan sedikit garam, potong kecil
-200 gr melon jingga, kupas, potong kecil
- 1 sdm air jeruk nipis / jeruk lemon
Proses dengan juice extractor, baru tambahkan air jeruknya
0 komentar:
Posting Komentar